Hikmah
Giat dalam Kebaikan
Giat beraktivitas dalam kebaikan adalah sikap terpuji.
Oleh NUR FARIDAH
Allah SWT berfirman, "Maka berlomba-lombalah dalam kebaikan" (QS al-Baqarah [2]: 148). Hidup adalah anugerah Allah SWT yang harus disyukuri. Syukur yang tidak hanya di lisan, tetapi juga dalam perbuatan. Wujud nyata dari syukur dalam perbuatan adalah mengerahkan segala daya upaya untuk melakukan kebaikan, dalam berbagai bentuknya. Kebaikan untuk diri sendiri,...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Kekasih Allah Mempermainkan Dunia
Para waliyullah tidak mengharapkan apa pun selain ridha dan cinta Allah.
SELENGKAPNYABolehkah Menggelar Walimatus Safar?
Di Indonesia, orang yang akan berangkat haji biasa menggelar walimatus safar.
SELENGKAPNYASejarah Tanah Suci al-Quds
Negeri al-Quds adalah tanah yang diberkahi Allah. Di dalamnya, terdapat Masjid al-Aqsha.
SELENGKAPNYA