Presiden Joko Widodo menyampaikan pengarahan dalam puncak peringatan Hari Pers National Tahun 2024 di Ecovention Hall, Ecopark, Ancol, Jakarta, Selasa (20/2/2024). | ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan

Nasional

‘Larangan Jurnalistik Investigasi Keblinger

Melarang jurnalis melakukan investigasi sama saja melarang orang melakukan riset.

JAKARTA – Larangan konten jurnalistik investigasi yang tertera dalam draf terbaru Rancangan Undang-Undang (RUU) Penyiaran menimbulkan polemik. Pakar hukum tata negara Mahfud MD berpendapat hal itu merupakan satu kekeliruan karena tugas jurnalis justru melakukan investigasi. Mahfud menekankan sebuah media akan menjadi hebat jika memiliki jurnalis-jurnalis yang bisa melakukan investigasi. Karenanya,...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Dalih Kemanusiaan yang Dipakai Nurul Ghufron dalam Perkara Etik

Ghufron siap disanksi etik kalau nantinya terbukti bersalah.

SELENGKAPNYA

Mahfud Bongkar Keanehan Revisi UU MK

Revisi UU MK dinilai berpotensi mengganggu independensi hakim.

SELENGKAPNYA

Tersangka Kecelakaan Bus Subang Hanya Sampai Sopir?

Bus rombongan pelajar SMK Lingga Kencana Depok kecelakaan yang menyebabkan 11 orang meninggal.

SELENGKAPNYA