Seorang wanita Muslim berdoa pada hari Jumat terakhir bulan suci Ramadhan, di kompleks Masjid al-Aqsha di Kota Tua Yerusalem, 5 April 2024. | EPA-EFE/JAMAL AWAD

Kabar Utama

Ekstremis Yahudi Serbu Al-Aqsha, Kubah Batu Dipasangi Bendera Israel 

Serangan dilakukan terkait peringatan hari berdirinya Israel.

YERUSALEM – Ratusan warga Yahudi Israel dilaporkan menyerbu Kompleks Masjid al-Aqsha di Yerusalem pada Selasa (14/5/2024). Para penyerbu disebut mengibarkan bendera Israel di atas Masjid Kubah Batu yang diyakini berdiri di atas lokasi tempat Nabi Muhammad menjalani Mi'raj. Kantor berita WAFA melansir, ratusan pemukim menyerbu halaman Masjid al-Aqsha di bawah...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Sapi Merah Segera Dipotong, Masjid Al-Aqsa Terancam Serangan Ekstremis

Ahad lalu, dilaporkan ada lebih dari 1.000 warga Israel memaksa masuk ke kompleks Masjid Al-Aqsa.

SELENGKAPNYA

Kesedihan di Gaza Bayangi Idul Fitri di Al-Aqsa 

Tak ada kemeriahan Idul Fitri di Masjid al-Aqsa.

SELENGKAPNYA

Buru Lailatul Qadar, 120 Ribu Warga Palestina Padati Masjid Al-Aqsa

Terjadi bentrokan kecil antara warga dan polisi Israel.

SELENGKAPNYA

Sapi Merah Israel, Mesiah dan Masjidil Aqsa

Beberapa orang percaya ritual ini akan menandai kedatangan Mesiah.

SELENGKAPNYA