Nasional
Jampidsus Bidik Tersangka Korporasi dalam Kasus Timah
Besarnya angka kerugian negara tak cukup hanya dibebankan kepada tersangka perorangan.
JAKARTA — Kejaksaan Agung (Kejakgung) mengisyaratkan bakal menjerat sejumlah perusahaan sebagai tersangka korporasi dalam penyidikan kasus dugaan korupsi penambangan timah di lokasi IUP PT Timah Tbk. Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Febrie Adriansyah menegaskan, besarnya angka kerugian negara dari dampak kerusakan lingkungan dan ekologis yang ditimbulkan tak...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Suami Sandra Dewi Pasrah, tak Ajukan Praperadilan
Harvey Moeis kini menunggu kasusnya untuk segara diajukan ke persidangan.
SELENGKAPNYA23,8 Ha Lahan Disita, Lima Perusahaan Diduga Terafiliasi Suami Sandra Dewi Dibidik
Total empat unit mobil mewah disita dari tersangka Harvey Moeis.
SELENGKAPNYADua Lagi Kendaraan Mewah Suami Sandra Dewi Disita, Jet Pribadi Dibidik
Kejakgung kembali menyita empat unit mobil dari para tersangka dugaan korupsi timah.
SELENGKAPNYA