KH Hasyim Muzadi | Daan Yahya/Republika

Refleksi

Tiga Amin untuk Tiga Amal Jelek

Rasulullah begitu “geram” jika ada di antara kita yang mengabaikan Ramadhan.

Oleh HASYIM MUZADI

Ketika ditanya bagian manakah dari sifat-sifat Rasulullah SAW yang paling menakjubkan, Siti Aisyah RA menggelengkan kepala. Kepada sahabat yang bertanya, beliau menegaskan, semua akhlak Rasulullah menakjubkan. Bagaimana tidak menakjubkan, semua yang datang darinya berasal dari Allah. Beliau tidak berkata kecuali dituntun wahyu, tidak memerintah kecuali atas bisikan wahyu, tidak menetapkan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Dampak Sosial dan Ekonomi Bulan Ramadhan

Ramadhan juga meningkatkan empati sosial dan solidaritas umat Islam.

SELENGKAPNYA

Ramadhan Bulan Perjuangan

Dalam Perang Badar, kaum Muslimin membuktikan kuatnya iman dan tekad mereka.

SELENGKAPNYA

Suluk Ramadhan dan Empati Komunal

Salah satu manifestasi ciri pengiman sejati adalah melakukan laku suluk empati komunal.

SELENGKAPNYA

Ramadhan Bulan Doa

Allah SWT itu dekat dan akan mengabulkan setiap doa yang dipanjatkan oleh hamba-Nya.

SELENGKAPNYA