Kotak makanan ternoda darah pengantre makanan yang ditembaki di Jalur Gaza pada Kamis (29/2/2024). | Quds News Network/X

Kabar Utama

Setelah Buat Kelaparan, Israel Tembaki Ribuan Pengantre Makanan di Gaza, 100 Lebih Syahid

Pihak Palestina mendesak dunia Muslim tak diam melihat pembantaian tersebut.

GAZA – Pasukan penjajah Israel (IDF) dilaporkan menembaki ribuan warga Gaza yang tengah mengantre bantuan pangan di tengah kelaparan di Gaza, Kamis (29/2/2024). Lebih dari 100 warga sipil syahid dan ratusan lainnya terluka saat menjemput bantuan makanan di Jalan Al-Rashid di barat daya Kota Gaza. Kantor Berita WAFA mengutip sumber...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Bayi Dua Bulan Syahid Akibat Kelaparan di Gaza

Gaza dihantui lonjakan kematian akibat kelaparan.

SELENGKAPNYA

Bantuan Pangan ke Gaza Utara Dihentikan, Ribuan Orang Terancam Kelaparan

Di tengah genosida di Gaza, Menteri Pemberdayaan Perempuan Israel bangga atas kehancuran di Gaza.

SELENGKAPNYA

300 Ribu Orang di Gaza Terancam Mati Kelaparan

Warga Gaza terus dipojokkan serangan udara Israel.

SELENGKAPNYA