Mujadid
Heroisme KH Ahmad Hanafiah dari Lampung
KH Ahmad Hanafiah merupakan seorang ulama asal Lampung yang gugur saat berjuang.
KH Ahmad Hanafiah lahir pada 1905 di Kecamatan Sukadana, Kabupaten Lampung Tengah. Wilayah tersebut sekarang telah dimekarkan menjadi Kabupaten Lampung Timur. Semasa kecil, putra pendiri Pondok Pesantren Istishodiyah Sukadana--ponpes pertama di Lampung--menempuh pendidikan di sekolah formal maupun nonformal. Bagaimanapun, ia lebih suka menimba ilmu-ilmu agama di pondok-pondok pesantren. Saat usianya...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Keutamaan Umar bin Abdul Aziz
Sebelum diamanahi kekuasaan, Umar bin Abdul Aziz menekuni ilmu-ilmu agama sejak usia belia.
SELENGKAPNYAPemimpin Peredam 'Tradisi' Kebencian
Umar bin Abdul Aziz adalah contoh teladan pemimpin yang memutus rantai dendam dan kebencian.
SELENGKAPNYATeladan Nabi Dalam Memimpin
Melalui buku ini, penulis mengajak calon-calon pemimpin agar meneladan Nabi SAW.
SELENGKAPNYA