
Benteng Belgica di Pulau Banda, Maluku. | Kemendikbud
Safari
Banda Neira, Surga dari Timur
Banda Neira yang indah penuh dengan catatan sejarah.
Kapal Muatan Tidar (KM Tidar) milik Pelni itu hampir menepi ke pelabuhan. Belum berhenti, ratusan penumpang sudah mengantre dan sedikit berdesakan di pintu keluar kapal buatan Jos L Meyer, Jerman, 1987 itu. Masing-masing ingin turun lebih awal. Hawa pun menjadi panas. Saya berada di tengah impitan penumpang ini. Makin parah,...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.