Hikmah hari ini | Republika

Hikmah

Syafaat Panggilan Azan

Agar umatnya menantikan azan dan menjemput syafaat melalui doa setelah azan.

Oleh AHMAD SYAIKHU

Azan merupakan panggilan kepada umat Islam untuk menunaikan kewajiban shalat lima waktu. Azan juga dapat dilafalkan pada waktu-waktu tertentu, seperti ketika anak lahir dan terjadi bencana. Azan tentu sangat istimewa jika umat Islam mengetahui apa yang perlu dilakukan ketika azan. Dalam beberapa riwayat, di antaranya riwayat Jabir bin Amr bi Al-Ash...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Kisah Cinta Salman al-Farisi

Sang sahabat Nabi dari Persia ini mengalami cinta bertepuk sebelah tangan.

SELENGKAPNYA

Pertama Membawa Paganisme ke Makkah

Siapa yang pertama kali memperkenalkan ritual menyembah berhala di Makkah?

SELENGKAPNYA

Dari Tempat Clubbing Menuju Hidayah

Ameena Blake menuturkan kisahnya dalam menemukan kesadaran berislam.

SELENGKAPNYA

Cerita Mualaf Mike: Dahulu Ingin Bom Masjid

Seorang mualaf Amerika Serikat, Richard McKinney alias Mike menuturkan pengalamannya yang luar biasa.

SELENGKAPNYA