Kabar Utama
Pemogokan Massal Bela Palestina Dimulai di Tepi Barat
Pemogokan global ini pada Senin, 11 Desember 2023.
TEPI BARAT -- Pemogokan massal dimulai di Tepi Barat yang diduduki pada Senin (11/12/2023) sebagai bentuk protes atas perang Israel di Gaza. Di Yerusalem Timur yang diduduki, toko-toko, sekolah-sekolah, dan berbagai institusi ditutup dan sangat sedikit orang yang terlihat di jalanan. Aksi mogok juga terjadi di negara tetangga Yordania. Di...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Seluruh Faksi Palestina Serukan Pemogokan Global
Aksi pemogokan juga dilakukan untuk menekan Amerika Serikat.
SELENGKAPNYABisnis Starbucks Hingga KFC Anjlok Akibat Boikot
Starbucks dan H&M akan menutup gerainya secara permanen di Maroko karena rendahnya penjualan akibat boikot.
SELENGKAPNYAMUI Minta Umat Islam Lanjutkan Aksi Boikot
Gerakan boikot merupakan bentuk tekanan publik yang sudah dilakukan banyak orang kepada penjajah.
SELENGKAPNYA