Presiden Jokowi dan sejumlah menteri tampak menikmati suasana alam setelah hujan di lokasi tempatnya bermalam di KIPP IKN. | Dok. Laily Rachev - Biro Pers Sekretariat Pre

Nasional

PKB tak Sejalan dengan PKS dan Anies Soal Penolakan IKN?

PKS menginginkan ibu kota tidak pindah dari Jakarta ke Kalimantan.

JAKARTA – Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menguatkan gagasan bahwa Jakarta akan tetap menjadi ibu kota, meski pembangunan ibu kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur tengah digencarkan pejawat atau incumbent Presiden Joko Widodo. Hal itu digaungkan PKS saat meluncurkan program kampanye nasional bertajuk 'Jakarta Tetap Ibu Kota Negara' di Depok,...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Anies Isyaratkan tak Setuju Pembangunan IKN

Anies meragukan tujuan pembangunan IKN adalah untuk pemerataan pembangunan.

SELENGKAPNYA

ASN Pindah ke IKN Dapat Insentif, Sekolah Anak dan Rumah Disiapkan

Pada tahap pertama, akan ada sekitar 1.200 hingga 3.200 ASN yang akan pindah ke IKN.

SELENGKAPNYA

Otorita Tegaskan Investor Asing Sudah Masuk di IKN

Investor asing banyak yang bermitra dengan perusahaan lokal.

SELENGKAPNYA