Hikmah
Mengikis Kesombongan
Setiap kita sangat dianjurkan untuk membersihkan diri dari sifat sombong.
Oleh ABDUL SYUKKUR
Sifat tercela yang paling buruk adalah sombong. Dengan kesombongan, seseorang tidak bisa melihat sisi baik orang lain, sehingga hal itu juga akan menjadi penyebab hilangnya kebaikan dirinya. Iblis terusir dari surga karena sifat sombongnya, sehingga ia tidak mau sujud penghormatan terhadap Nabi Adam. Padahal perintah sujud itu diberikan langsung oleh Allah...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Meneropong Sejarah Umat Islam Indonesia
Melalui karyanya ini, sejarawan Prof Kuntowijoyo menghadirkan analisis tentang perjalanan kaum Muslimin Indonesia di rentang sejarah Tanah Air.
SELENGKAPNYASejarah Festival Ajvatovica
Ajvatovica merupakan festival tahunan dalam tradisi budaya Muslim Bosnia-Herzegovina.
SELENGKAPNYAMereka yang Menyakiti Rasulullah
Buku ini merangkum biografi tokoh-tokoh yang memusuhi Nabi Muhammad SAW pada masa kehidupan beliau.
SELENGKAPNYA