Refleksi
Agenda Umat Islam (Bagian 2/Habis)
Seni yang kaffah. Kita bergembira karena umat sudah berubah.
Oleh KUNTOWIJOYO
Mobilitas sosial di masa lalu berjalan begitu saja tanpa rekayasa. Tetapi, kiranya sekarang perlu ada rekayasa. Sebagai wujud dari kesadaran sejarah umat Islam kita ingin merencanakan masa depan kita. Mobilitas Sosial Jadi, mobilitas sosial itu mempunyai dua sub-agenda, yaitu (1) evolusi sejarah yang terarah, dan (2) perbaikan citra umat...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Agenda Umat Islam (Bagian I)
Kita harus meniru para nabi, dengan kata lain, mempunyai etika profetik.
SELENGKAPNYA