Hikmah
Kewajiban terhadap Alquran
Muslimin agar istiqamah menunaikan kewajiban terhadap Alquran.
Oleh IMAM NUR SUHARNO
Alquran adalah kalam Allah SWT yang merupakan mukjizat yang diturunkan (diwahyukan) kepada Nabi Muhammad SAW dan ditulis di mushaf dan diriwayatkan dengan mutawatir serta membacanya adalah ibadah. Beriman kepada Alquran mempunyai konsekuensi yang wajib ditunaikan oleh setiap Muslim. Pertama, membaca dan menghafalkan Alquran. Membaca Alquran adalah langkah awal seseorang berinteraksi dengan...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Kegemilangan Abbasiyah pada Era Harun al-Rasyid
Kekhalifahan Abbasiyah mengalami kemajuan pesat pada masa pemerintahan Harun al-Rasyid.
SELENGKAPNYAHarun al-Rasyid, Khalifah yang Berkuasa karena Ibu
Pengaruh ibunda begitu besar dalam proses Harun al-Rasyid naik takhta.
SELENGKAPNYAAceh Kontra Portugis di Melaka
Aceh memiliki stok artileri, tetapi tidak mampu memanfaatkannya maksimal guna melawan Portugis.
SELENGKAPNYAEtika Menurut Hamka
Buku ini menyajikan konstruksi pemikiran Buya Hamka mengenai etika.
SELENGKAPNYA