Ekonomi
Pembelian Beras SPHP Dibatasi
Pembatasan dilakukan untuk mencegah praktik pengoplosan beras.
JAKARTA -- Beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) terus digelontorkan pemerintah untuk menekan kenaikan harga beras. Untuk mencegah praktik penyimpangan, pembelian beras SPHP di toko retail modern dibatasi sebanyak 10 kilogram per hari per konsumen. Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan mengatakan, pembatasan tersebut untuk mencegah pengoplosan beras oleh oknum. Sebab,...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.