Workshop pembuatan kerajinan Pewter Timah, Pangkalpinang, Bangka Belitung. | Republika/Adhi Wicaksono

Safari

Melacak Jejak Peradaban Babel

Kejayaan timah putih menyisakan lubang-lubang besar di bumi Bangka.

Badan pesawat menukik turun menembus kumpulan awan sekitar 45 menit setelah lepas landas dari Jakarta. Kru maskapai penerbangan pelat merah yang saya tumpangi mengumumkan akan segera mendarat di Bandar Udara Depati Amir, Pangkal Pinang. Suara pengumuman itu cuma samar-samar hinggap di telinga. Perhatian saya tak bisa lepas dari pemandangan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Blusukan ke Pontianak Tua

Kampung-kampung tua dan kawasan permukiman di Pontianak saksi bisu masa lalu.

SELENGKAPNYA

Pontianak, Negeri Lidah Buaya

Pontianak juga merupakan peti harta karun kuliner.

SELENGKAPNYA

Bertandang ke Khatulistiwa

Kota Pontianak yang dihidupkan aliran sungai itu menarik untuk dijelajahi peninggalan sejarahnya.

SELENGKAPNYA