Sunarsip | Daan Yahya/Republika

Analisis

Sinergi Memperkuat Likuiditas Perumahan

Tapera merupakan konsep bagi penguatan ekosistem pasar keuangan.

Oleh SUNARSIP

Dari sekian banyak program pemerintah yang telah berhasil dijalankan, tampaknya pembangunan perumahan masih akan menjadi tantangan yang cukup berat. Meski pemerintah relatif berhasil dalam mewujudkan Program Sejuta Rumah (PSR). Berdasarkan data Kementerian PUPR, total realisasi PSR sejak diluncurkan pada 2015 lalu hingga 2022 (selama 8 tahun) telah mencapai 8,47 juta...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Menimbang Risiko Kerugian Petani

Berbagai upaya kiranya perlu dilakukan pemerintah untuk melindungi petani dari risiko kerugian.

SELENGKAPNYA

Gelombang Keempat

Gelombang keempat adalah soal kekuatan ide, kreativitas, dan konsep.

SELENGKAPNYA

Cerita Bahasa: Dari Melayu, Jawi, ke Indonesia

Bahasa Melayu mengalami Islamisasi sehingga menyerap banyak kata bahasa Arab dan ditulis dengan aksara Arab.

SELENGKAPNYA