Kerabat korban ledakan bom bunuh diri di Mastung menangis di rumah sakit di Quetta, Baluchistan, Pakistan, (29/9/2023). | EPA-EFE/FAYYAZ AHMED

Kabar Utama

Bom di Tengah Maulid Nabi, 52 Meninggal

Pakistan kembali diguncang serangan terorisme biadab.

PAKISTAN — Seperti banyak Muslim di berbagai negara, sekitar 500 orang berkumpul di sekitar Masjid Jami Mastung di Provinsi Baluchistan, Pakistan, untuk merayakan kelahiran Rasulullah SAW, Jumat (29/9/2023). Banyak diantaranya yang tak melihat ujung hari karena gugur akibat bom bunuh diri yang diledakkan di tengah-tengah mereka. Sedikitnya 52 orang meninggal dan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Polisi Pakistan Tangkap Ratusan Pembakar Gereja

Delegasi ulama Muslim tiba di Jaranwala untuk membantu menenangkan situasi saat pasukan dan polisi berpatroli di daerah tersebut.

SELENGKAPNYA

Mengapa Pakistan Rentan Bom Bunuh Diri ?

Wilayah perbatsan dengan Afghanistan jadi wilayah rawan.

SELENGKAPNYA

Muslim Pakistan Gelar Protes anti-Swedia Menyusul Insiden Pembakaran Alquran

Gelombang unjuk rasa terus berlangsung di sejumlah negara muslim.

SELENGKAPNYA