Teknisi memeriksa solar panel pada proyek PLTS Terapung di Waduk Cirata, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, Selasa (26/9/2023). | Republika/Putra M. Akbar

Ekonomi

Potensi dan Tantangan Indonesia Jalankan Transisi Energi

Sederet upaya dilakukan pemerintah untuk mewujudkan transisi energi

JAKARTA -- Seluruh dunia kini sedang berlomba mewujudkan target net zero emission (NZE) atau nol emisi karbon, tak terkecuali Indonesia. Transisi energi dari berbasis fosil menuju energi baru terbarukan (EBT) pun menjadi sebuah keniscayaan.  Analis sistem ketenagalistrikan dan energi terbarukan IESR Alvin Sisdwinugraha dalam sebuah diskusi mengatakan, EBT mempunyai banyak kelebihan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat