Menko Polhukam Mahfud MD bersiap mengikuti rapat dengar pendapat bersama Komisi III DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Selasa (11/4/2023). | Republika/Prayogi

Nasional

Tiba-Tiba Mahfud Sebut MK tak Berwenang Putus Batas Usia Capres-Cawapres

MK segera memutus uji materi terkait batas usia minimal capres-cawapres.

JAKARTA – Mahkamah Konstitusi (MK) dalam waktu dekat akan memutus uji materi mengenai batas usia minimal capres-cawapres. Menjelang putusan itu, Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD menyebut MK tidak memiliki wewenang untuk mengubah aturan mengenai syarat batas usia tersebut. “Gimana soal batas usia calon presiden dan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Gelombang Gugatan ke MK untuk Jegal Prabowo

Tiga gugatan menyoal batas maksimal usia capres-cawapres.

SELENGKAPNYA

Pro dan Kontra Putusan MK yang Bolehkan Kampanye di Sekolah

Pihak kampus tidak akan proaktif untuk menyelenggarakan kampanye di kampus.

SELENGKAPNYA

Berwenangkah MK Atur Usia Minimal Capres-Cawapres?

UU saat ini mengatur usia minimal capres atau cawapres adalah 40 tahun.

SELENGKAPNYA