Fikih Muslimah
Serba-serbi Wanita Karier di Mata Syariat
Laki-laki dan perempuan mendapatkan kesempatan yang sama dalam beramal saleh.
Tradisi menganggap peran wanita zaman dahulu tidak lebih dari urusan kasur, sumur, dan dapur. Waktu itu, kaum hawa dianggap tak perlu sekolah tinggi-tinggi. Toh pada akhirnya mereka akan menikah, menjadi istri, dan kembali ke "kodrat" mereka mengurusi kasur, sumur, dan dapur tadi. Semakin maju cara berpikir dan didukung teknologi dan...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Rujukan Ilmu Qira'at, Karya Ulama Nusantara
Buku karya KH Arwani Amin ini membahas ilmu qiraat secara komprehensif.
SELENGKAPNYABanyak Calhaj Paksakan Kesehatan demi Berangkat Haji
Calhaj dengan penyakit bawaan atau komorbid perlu waktu panjang untuk pemeriksaan
SELENGKAPNYAJangan Sampai Dana Haji Hilang karena Salah Kelola
Dana haji selalu menjadi perhatian mengingat jumlahnya yang sangat besar dan fantastis, yaitu sekitar Rp 158,3 triliun
SELENGKAPNYA