Warga membawa galon untuk mengambil air dari galian sungai kering di Dusun Ketro Barat, Karangrayung, Grobogan, Jawa Tengah, Rabu (6/9/2023). | Republika/Wihdan Hidayat

Kabar Utama

Antisipasi Ancaman Krisis Air Bersih

Kemarau panjang yang terjadi di Tanah Air mulai berdampak terhadap ketersediaan air bersih.

JAKARTA – Kemarau panjang yang terjadi di Tanah Air mulai berdampak terhadap ketersediaan air bersih di berbagai daerah. Badan Nasional Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan hari tanpa hujan di Pulau Jawa sudah lebih dari 60 hari, sehingga terjadi kekeringan yang mengakibatkan masyarakat kesulitan air bersih. "Ada kabupaten/kota yang menyampaikan tidak...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Setelah Polusi Udara, Kini Taman Kota Jakarta Kekeringan

Kekeringan menyulitkan warga kota yang memanfaatkan taman kota setelah terpapar polusi udara .

SELENGKAPNYA

Kekeringan Turun-temurun di Pasuruan

Saat kekeringan melanda, petani beralih profesi.

SELENGKAPNYA

Kekeringan Belum Usai, Sudah Perlukah Kita Shalat Istisqa?

Shalat Istisqa dilakukan jika kemarau panjang terjadi

SELENGKAPNYA