ILUSTRASI Sejumlah sahabat Nabi SAW mahir dalam keterampilan memanah. | Republika/Mahmud Muhyidin

Kisah

Mengenal Para Pemanah di Era Rasulullah

Sejumlah sahabat Nabi SAW dikenal mahir dalam keterampilan memanah.

Panahan merupakan salah satu seni keprajuritan (furusiyah) yang ada dalam sejarah peradaban Islam. Nabi Muhammad SAW pun menjadikan seni ini sebagai salah satu keutamaan yang dianjurkan bagi kaum Muslimin. Hadis yang bersumber dari Uqbah bin Amir al-Juhani RA menjelaskan tentang sabda Rasulullah SAW mengenai panahan. "Dan persiapkan untuk mereka (anak-anak...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Nemah Hasan, Sebarkan Kisah Muslimah Lewat Lagu

Lagu tersebut kini telah menjadi soundtrack ribuan video yang membangkitkan semangat para wanita

SELENGKAPNYA

Aligarh Muslim University, Kampus India yang Menginspirasi

Aligarh Muslim University menandakan permulaan modernisme Islam di India. Ia juga menginspirasi banyak lembaga, termasuk Ponpes Modern Gontor.

SELENGKAPNYA

Mengenal Sayyid Ahmad Khan

Sayyid Ahmad Khan merupakan seorang tokoh modernisme Islam dari India.

SELENGKAPNYA