Konsultasi Syariah
Adab Sebagai Penjual
Apa saja adab-adab sebagai penjual.
DIASUH OLEH USTAZ DR ONI SAHRONI; Anggota Dewan Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesia Assalamu’alaikum wr. wb. Saya saat ini melanjutkan usaha orang tua jualan di toko. Saya mohon penjelasan Ustaz seputar adab-adab sebagai seorang penjual. -- Amar, Depok Wa’alaikumussalam wr. wb. Pertama, motif atau niat. Mendedikasikan seluruh aktivitas termasuk aktivitas usaha untuk Allah SWT...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Ulama Muhammadiyah Pelopor Wujudul Hilal
KH Muhammad Wardan Diponingrat merupakan seorang ulama Muhammadiyah yang ahli ilmu hisab dan falak.
SELENGKAPNYANasihat Anak untuk Ayahnya tentang Shalat Malam
Sang anak mengingatkan ayahnya tentang sunnah Nabi SAW, yakni shalat malam.
SELENGKAPNYA