Foto udara kerusakan Lanskap Bukit Bulan akibat aktivitas pertambangan emas ilegal di Desa Lubuk Bedorong, Limun, Sarolangun, Jambi, Kamis (18/11/2021). | ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan/nz.

Nasional

Dana Raksasa Cuci Uang Kejahatan Lingkungan

Kejahatan lingkungan melibatkan negara lain.

BOGOR - Kejahatan lingkungan hidup di Indonesia diduga melibatkan pencucian uang senilai lebih dari Rp 20 triliun. Proses eksport hasil alam Indonesia dinilai rawan terkait pencucian uang tersebut. Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) menduga ada lebih dari Rp 20 triliun dihasilkan dari tindak pidana pencucian uang (TPPU) dugaan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Sejumput Kisah Emas Hijau Dari Sukasari

Pengolahan serta bertanam tembakau menjadi mata pencaharian bagi mayoritas warga di Kecamatan Sukasari. Profesi ini menjadi tradisi yang telah digeluti warga secara turun-temurun.

SELENGKAPNYA

Islam dan Kekuasaan (III)

Kekuasaan harus diabdikan untuk membela yang lemah.

SELENGKAPNYA

Ikhtiar Menutup Luka Lama Pelanggaran HAM

Presiden menekankan tak akan mengabaikan penyelesaian yudisial pelanggaran HAM.

SELENGKAPNYA