Suasana rumah tahanan kelas 1 Jakarta Timur Cabang Rutan KPK pada Lebaran Idul Fitri, Kuningan, Jakarta, Jumat (16/5). | Republika/Iman Firmansyah

Nasional

Rekomendasi Komnas Perempuan untuk KPK Buntut Pelecehan Istri Tahanan

Kasus dugaan pungli di Rutan KPK berawal dari laporan dugaan pelecehan seksual.

JAKARTA – Dugaan pungutan liar (pungli) yang terjadi di Rumah Tahanan (Rutan) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dipastikan bermula dari pelecehan oknum petugas rutan terhadap istri tahanan. Komnas Perempuan merekomendasikan KPK untuk segera membangun kebijakan dan mekanisme pencegahan serta penanganan kekerasan seksual di lingkungan lembaga antirasuah tersebut. "Kebijakan ini menjadi penting...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Menjajal Kereta Cepat Jakarta-Bandung

Perjalanan ini juga menyuguhkan panorama alam Jawa Barat yang begitu memesona.

SELENGKAPNYA

KPK Belum Blokir Rekening Terkait Pungli Rutan

Transaksi dalam kasus pungli menggunakan cara transfer.

SELENGKAPNYA

Pelecehan Istri Tahanan ‘Mengawali’ Kasus Pungli di Rutan KPK

Dewas mengakui adanya pelecehan yang dilakukan pegawai KPK terhadap istri tahanan.

SELENGKAPNYA