Kabar Utama
Penyelamatan WNI dari Sudan Dimulai
Sebanyak 538 WNI sedang dievakuasi dari Sudan melalui Jeddah.
JAKARTA -- Pemerintah Republik Indonesia dan TNI mulai bergerak melakukan evakuasi terhadap warga negara Indonesia (WNI) yang terjebak di Sudan. Kondisi di negara yang didera perang antar faksi militer itu dinilai kian mengkhawatirkan. Panglima TNI Laksamana Yudo Margono menyatakan telah mengirimkan tim gabungan yang terdiri dari Komando Pasukan Gerak Cepat...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Inggris Digoncang Skandal Istri Perdana Menteri
Perusahaan istri PM Sunak disebut menerima dana pemerintah.
SELENGKAPNYATetap Istiqamah Pasca Ramadhan
Menjadi pribadi istiqamah dalam kebaikan pasca Ramadhan.
SELENGKAPNYAPemerintah Iran Kian Ketat Perkara Hijab
Tren wanita tampil di depan umum tanpa jilbab meningkat belakangan.
SELENGKAPNYA