Nostalgia
Lebaran Orang Betawi
Tua muda semarak menyambut Lebaran di Jakarta.
Oleh ALWI SHAHAB
Beberapa hari menjelang lebaran, sebagian besar warga Ibukota mulai menyiapkan diri untuk mudik. Baik dengan kendaraan pribadi, umum, kereta api, kapal laut, maupun udara. Bagi mereka, lebaran tidak pulang kampung kurang afdol. Tidak jarang orang berani memboncengkan istri dan anak naik motor untuk jarak ratusan kilometer. Jumlah pemudik dengan motor...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Kembali pada Kefitrian Manusia
Deklarasi kemenangan ditandai kembalinya seorang Mukmin menjadi fitri pada Hari Raya Idul Fitri.
SELENGKAPNYAAntisipasi Arus Balik
Polda Jawa Barat kini mengantisipasi arus balik dengan tetap menerjunkan petugas berkisar 27.500 orang.
SELENGKAPNYA