
Khazanah
Pandangan Lintas Agama Terkait Timnas Israel di Piala Dunia
Kontroversi mengenai partisipasi timnas Israel di Piala Dunia U-20 masih terus bergulir.
JAKARTA -- Kontroversi mengenai partisipasi timnas Israel dalam perhelatan Piala Dunia U-20 masih terus bergulir. Wacana tersebut terungkap dalam diskusi publik bertajuk "Piala Dunia U-20 Indonesia: Kontroversial Keterlibatan Timnas Israel" yang diselenggarakan secara online oleh Yayasan Rahim Perdamaian Dunia, Jumat (24/3). Direktur Yayasan Rahim Perdamaian Dunia, KH Mukti Ali Qusyairi...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.