ILUSTRASI Sahabat Nabi SAW memiliki perspektif tentang sesuatu yang al-haq dan fitnah dunia. | DOK Needpix

Kisah

Mencintai Fitnah, Membenci al-Haq

Seorang sahabat mengucapkan bahwa dirinya condong pada fitnah dan tak menyukai al-haq.

Dari kisah para sahabat Nabi Muhammad SAW, kita dapat memetik banyak hikmah dan pelajaran. Sebab, mereka adalah generasi yang luar biasa. Kalangan ini belajar langsung dari Rasulullah SAW, bukan hanya mengenai ibadah-ibadah ritual, melainkan juga keseluruhan aspek kehidupan. Mereka pun mendapatkan pujian dari al-Musthafa. Beliau bersabda, “Yang terbaik dari kalian...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Romantisme Ka'bah dan Bulan Bintang

Partai-partai Islam saat ini tak memiliki figur capres yang kuat.

SELENGKAPNYA

Damai di Bumi

Islam adalah agama penengah.

SELENGKAPNYA

MUI Minta Penjelasan Pemerintah Soal Timnas Israel

MUI juga akan mendengar pandangan dari ormas-ormas Islam.

SELENGKAPNYA