Petugas penyelamat memantau kondisi apartemen yang rusak diserang roket Rusia di Kramatorsk, Ukraina, Kamis (2/2/2023). | AP Photo/Yevgen Honcharenko

Internasional

Makin Kelam di Timur Ukraina

Eropa memberlakukan larangan bahan bakar diesel Rusia.

OLEH AMRI AMRULLAH, DWINA AGUSTIN Vira Levadna dan Nina Podrepna berbagi jalan desa yang sama di sudut timur Ukraina, timur laut ibukota regional, Kharkiv. Sebelum invasi skala penuh Rusia dimulai pada Februari 2022, mereka hanyalah tetangga. Sebelas bulan kemudian, pendudukan Rusia, pengeboman berat, dan hidup tanpa panas dan listrik telah membuat...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Jerman Gerah dengan Tuntutan Ukraina

Jerman tak menggubris permintaan jet tempur oleh Ukraina.

SELENGKAPNYA

Ukraina Kembali Minta Tambahan Senjata

Rusia luncurkan robot penghancur tank.

SELENGKAPNYA