Nasional
KPK Buka Kemungkinan Panggil Hakim Agung Lain
Uji kelayakan dan kepatutan calon hakim agung berdasar nama usulan KY.
JAKARTA—Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan tetap membuka kemungkinan untuk memanggil Hakim Agung lain untuk diperiksa dalam penyidikan kasus dugaan suap penanganan perkara di Mahkamah Agung (MA). Kepala Bagian Pemberitaan KPK, Ali Fikri, menuturkan, pihaknya telah menetapkan dua Hakim Agung sebagai tersangka dalam kasus ini. Keduanya yakni, Hakim Agung nonaktif Sudrajat...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Biden-Xi Buka Dialog di KTT G-20
Presiden Jokowi menilai Presidensi G-20 Indonesia merupakan presidensi terberat sepanjang sejarah.
SELENGKAPNYAMasjid Sheikh Zayed Jadi Pengikat Indonesia dan UEA
Masjid Sheikh Zayed akan menjadi tempat berbagai aktivitas keagamaan maupun sosial, sekaligus sarana penyebarluasan pemahaman agama yang moderat.
SELENGKAPNYASenyum Warga Bali Usai Badai Pandemi
Kontribusi rangkaian KTT G-20 mencapai sekitar Rp 7,5 triliun terhadap PDB Indonesia tahun 2022.
SELENGKAPNYA