Karyawati Bank Syariah Indonesia (BSI) menghitung uang rupiah di Kantor Cabang Pembantu (KCP) Daud Beureueh, Banda Aceh, Aceh. | ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas

Ekonomi

BSI Gandeng Riyad Bank Tembus Pasar Arab Saudi

Kehadiran BSI di Dubai juga untuk memberikan gambaran kepemimpinan di G-20.

JAKARTA -- PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) memperkuat bisnis global dengan mengincar pasar Arab Saudi. BSI berupaya meningkatkan kontribusi dalam pengembangan perdagangan dan investasi dengan menggandeng Riyad Bank untuk menjadi mitra strategis. Direktur Treasury and International Banking BSI Mohammad Adib mengatakan, melalui kesepahaman strategis ini, nantinya Riyad Bank akan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Sindikat Perdagangan Anak Pasuruan Dibongkar

Sejauh ini ada dua korban yang merupakan anak di bawah umur yang diperdagangkan tersangka

SELENGKAPNYA

Kala Penggawa Dangdut Serempak Berdendang

Penyelenggaran BBF yang seharusnya berjalan tiga hari, hanya bisa berlangsung dua hari

SELENGKAPNYA

Pelunasan Utang Murabahah Sebelum Jatuh Tempo

Pelunasan utang murabahah lebih awal kesepakatan, apakah harus membayar semua utangnya?

SELENGKAPNYA