Priyantono Oemar | Daan Yahya | Republika

Nostalgia

Kita Itu Bangsa Pembuat Tempe

Buku Joy of Cooking yang terbit perdana pada 1931 juga mencatat tempe sebagai makanan asli Indonesia.

OLEH PRIYANTONO OEMAR "Tradisi bangsa Indonesia bukan tradisi 'tempe'. Kita di zaman purba pernah menguasai perdagangan di seluruh Asia Tenggara, pernah mengarungi lautan untuk berdagang sampai ke Arabia atau Afrika atau Tiongkok," teriak Sukarno saat menyampaikan amanat pada Ulang Tahun Proklamasi Kemerdekaan Indonesia, 17 Agustus 1963. Apa sebenarnya yang dimaksud tradisi...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Belajar dari 'Tempo Doeloe' Ketika PSSI Mengungguli NIVB

Sepak bola dan NIVB sebagai PSSI-nya Belanda sangat terkenal di kalangan masyarakat.

SELENGKAPNYA

Jumlah Peserta Pemilu 2024 tak Jauh dari Pemilu 2019

Sembilan partai parlemen sudah dipastikan lolos menjadi peserta Pemilu 2024.

SELENGKAPNYA

Fikih Air

Sejatinya, fikih air harus menjadi bagian dan filosofi dari kehidupan kita.

SELENGKAPNYA