Kirab Hari Santri Nasional. Penyambutan rombongan Hari Santri Nasional di Ponpes Asshiddiqiyah, Jakarta, Sabtu (21/10) | Republika/ Wihdan

Khazanah

Asshiddiqiyah Siap Syiarkan Hari Santri 2022

Hampir seluruh pesantren di Indonesia datang ke Pesantren Assiddiqiyah

JAKARTA -- Kementerian Agama (Kemenag) akan kembali memperingati Hari Santri 2022 dengan tema “Berdaya Menjaga Martabat Kemanusiaan” pada 22 Oktober mendatang. Syiar Hari Santri tahun ini di antaranya dilakukan di Pondok Pesantren (Ponpes) Asshiddiqiyah, Kebun Jeruk, Jakarta. Pengasuh Ponpes Asshiddiqiyah Pusat, KH Ahmad Mahrus Iskandar, bersyukur bisa menjadi bagian untuk...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Jokowi-Infantino Bertemu Hari Ini

Ini saatnya menunjukkan keseriusan untuk memperbaiki sepak bola Indonesia kepada FIFA. 

SELENGKAPNYA

Waspadai Pelemahan Ekspor

Optimisme pemulihan perekonomian nasional tetap terjaga meski di tengah gejolak tantangan global saat ini.

SELENGKAPNYA

Raja: Saudi Dukung Stabilitas Minyak Global

Anggota OPEC+ mengeluarkan pernyataan yang mendukung deklarasi dari Raja Salman.

SELENGKAPNYA