Sejumlah mahasiswa Papua di Bandung menggelar aksi unjuk rasa terkait tewasnya tujuh warga sipil yang tertembak aparat keamanan di Paniai, Papua, beberapa waktu lalu. | ANTARA FOTO

Nasional

Sidang Kasus Paniai Digelar Pekan Depan

Komnas HAM mendorong civitas akademika untuk memantau proses persidangan kasus Paniai.

JAKARTA -- Pengadilan Negeri (PN) Makassar merilis jadwal sidang perdana kasus HAM berat Paniai Berdarah pada 21 September 2022. Agenda sidang itu berupa pembacaan surat dakwaan terhadap satu orang terdakwa Mayor Infantri Purnawirawan Isak Sattu. Sidang ini rencananya digelar mulai pukul 09.00 WIB hingga selesai. Adapun tempatnya berlokasi di ruang...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

MA: Sidang Paniai Dimulai Bulan Ini

Kasus pelanggaran HAM berat Paniai menetapkan satu terdakwa, IS.

SELENGKAPNYA