Opini
Wakaf dan Distribusi Kesejahteraan
Edukasi wakaf perlu secara khusus menyasar “masyarakat elite” yaitu pengusaha Muslim.
MUHAMMAD SYAFIÍE EL-BANTANI, Praktisi Wakaf dan Pendiri Ekselensia Tahfizh School Dompet Dhuafa Terwujudnya kesejahteraan sosial secara adil menjadi tujuan kita bersama. Kita tak menghendaki kekayaan negeri ini hanya dinikmati sekelompok elite dan segelintir orang. Adil bukan berarti sama rata ala sosialisme, melainkan merata secara proporsional sesuai hak dan kewajiban. Pemusatan kekayaan pada...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Jalan Perjuangan Cut Nyak Dien
Kehilangan suami tak membuat Cut Nyak Dien gamang dan mengerutkan naluri perjuangannya.
SELENGKAPNYAMengenang Perang Rakyat Semesta Bela Tanah Air
Keputusan Muktamar NU di Purwokerto ini keputusan hukum Islam untuk mengobarkan perang rakyat semesta.
SELENGKAPNYAWapres: Perbaiki Sistem Tata Kelola ZIS
Baznas optimistis target penghimpunan ZIS tahun ini sebesar Rp 26 trilun akan tercapai.
SELENGKAPNYA