
A Syalaby Ichsan
Redaktur bidang keislaman di Republika ini menjadi wartawan sejak 2009. Lulusan Fikom Unpad ini berpengalaman liputan di bidang perkotaan, hukum dan ekonomi. Terakhir, dia meliput bantuan kemanusiaan di Mesir untuk Gaza.
Tak hanya sebagai kota suci, Makkah pun mulia dengan doa para nabi.
Sebagai seorang penyampai wahyu, Rasulullah dikenal dengan kelembutan akhlak.
Para ulama berbeda pendapat mengenai boleh tidaknya perempuan bepergian tanpa ditemani mahram.
Hukum suami-istri merekam video atau memotret saat bersetubuh adalah haram.
Tak sedikit Muslimah yang trauma karena mendapatkan perlakuan kebencian akibat Islamofobia.
Ketentuan empat saksi dalam dugaan kasus perzinaan dinilai tak bisa digantikan video rekaman CCTV.
Orang yang istihadhah memiliki kewajiban berbeda dari orang yang menjalani haid.
Boikot produk Prancis sebagai sarana mengingatkan kesalahan Macron hukumnya bisa menjadi wajib.
Bushra Jamal Al-Thawil sudah empat kali ditahan militer Israel tanpa alasan jelas.